Ini 5 Buah yang Cocok Dikonsumsi Saat Menjalani Diet, Gak Bikin Laper
Jum'at, 10 Januari 2025 | 17:03 WIB
5. Alpukat (6,7 gram)
Kemudian ada alpukat, merupakan buah yang memiliki karbohidrat tinggi, sarat dengan lemak sehat. Jumlah serat di dalamnya, yaitu 10 gram dalam 1 cangkir alpukat mentah, atau 6,7 gram per 100 gram.
Alpukat juga sangat tinggi vitamin C, kalium, magnesium, vitamin E, dan berbagai vitamin B. buah ini juga memiliki banyak manfaat kesehatan.
Editor : Mahesa Apriandi