Cara Mengobati Asam Lambung Naik, Pertolongan Pertama yang Perlu Diperhatikan

Nanda Alifya Rahmah
5 Pertolongan pertama saat asam lambung atau maag kambuh. (Foto List)

Kedua, cobalah berbaring dengan posisi kepala lebih tinggi. Cari tempat yang nyaman untuk menenangkan diri agar otak tidak semakin berat bekerja.

Ketiga, konsumsi minuman mengandung jahe. Jahe mengandung asam fenolik yang bisa meredakan iritasi pads organ tubuh bagian dalam dan mencegah asam lambung.

Keempat, mengunyah permen karet. Asam lambung yang kambuh bisa naik hingga kerongkongan.

Oleh karena itu, bisa menyebabkan mual hingga radang. Saat asam lambung kambuh, mengunyah permen karet bisa membantu membersihkan asam lambung di kerongkongan.

Kelima, melonggarkan pakaian khususnya yang menekan bagian perut dan dada. Salah satu pemicu asam lambung naik adalah tekanan pada perut.

Saat rasa nyeri atau mual mereda, minum air putih dan konsumsi makanan yang aman untuk lambung. Misalnya yogurt atau sayuran.

Sumber:

https://mojokerto.inews.id/read/208031/saat-asam-lambung-kambuh-ini-5-pertolongan-pertama-yang-perlu/3

Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network