Dalam kegiatan Stunting tersebut melibatkan Dinas Kesehatan Cilegon, Dinas Sosial Cilegon, Dinas DP3AKB Cilegon, Puskesmas Cilegon dan Team Pengabdian Masyarakat LPPM Universitas Faletehan Serang.
(Lurah Bagendung saat monitoring kegiatan Stunting)
Untuk kegiatan hari ini saya sangat berterima kasih kepada para kader yang sudah mendata dan membantu serta menginformasikan terkait Stunting, dengan adanya peningkatan Stunting saya sangat kaget, karena beberapa waktu yang lalu kita di Kecamatan Cilegon membuka dapur umum untuk Stunting dan Alhamdulillah tidak ada lagi peningkatan," Ungkap Eha Nursoleha saat diwawancarai iNewsBanten.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait