Aktivis Baksel Meminta BNN Lakukan Tes Urine Narkoba Kepada Kades dan Perades di Kabupaten Lebak

Kusnadi
(foto Ilustrasi)

"Bulan lalu BNN merilis bahwa ada 23 titik daerah rawan peredaran narkotika di Provinsi Banten. Dan titik kerawanan itu hampir ada di seluruh wilayah di Banten," kata Agus Rusmana kepada wartawan di Malingping, Kabupaten Lebak, Minggu (15/10/2023).

Alasan yang kedua, lanjut Agus, lantaran tercatat juga ada beberapa kepala desa dan perangkat desa di Kabupaten Lebak yang terjerat narkoba. Salah satunya oknum Kades di Kecamatan Cileles yang ditangkap polisi pada 2017 lalu terkait kasus dugaan penyalahgunaan narkoba.



Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network