Hingga Rabu sore, video tersebut sudah ditonton lebih dari 9 juta kali dan mendapat berbagai respons dari warganet di kolom komentar. Beberapa dari mereka memperingatkan bahwa tantangan ini dapat membahayakan kesehatan Ilham.
"Satu botol sirup Marjan berukuran 460ml, dengan 30ml gula setiap botolnya, berarti totalnya 475gr gula per botol," komentar salah satu warganet.
"Diketahui: 490ml, 30g gula / 30ml. Dengan pertanyaan: 2 botol Marjan berapa gula? Jawab: (jumlah ml dalam botol / 30g) × 30ml = (490 / 30) × 30 = 16,3 × 30 = 489 gram gula / botol. Dua botol = 2 × 489 = 978g gula," ungkap warganet.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait