Maraknya Dugaan Tambang Pasir Ilegal, Ini Penjelasan Kapolsek Jawilan Serang

Chaerul
Maraknya Dugaan Tambang Pasir Ilegal, Ini Penjelasan Kapolsek Jawilan Serang(foto istimewa)

Lebih lanjut Jonathan menegaskan bahwa dirinya akan terus berkomitmen untuk menindak tegas segala jenis usaha ilegal khususnya galian C ilegal di wilayah hukum Polsek Jawilan.

"Saya tegaskan kepada seluruh pengusaha ilegal khususnya pengusaha galian C ilegal untuk tidak coba - coba membuka praktek usaha ilegal di wilayah hukum kami, kami tidak akan segan - segan untuk memberikan tindakan tegas jika ada pengusaha nakal yang membuka usaha ilegal dan melanggar hukum di wilayah kami, itu komitmen saya sebagai Kapolsek Jawilan"

Diakhir percakapan Kapolsek Jawilan bersama para awak media, dirinya juga mengajak para awak media dan juga seluruh elemen masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga kondusifitas Kamtibmas wilayah hukum Polsek Jawilan dan juga jangan takut untuk melapor jika ada usaha ilegal di wilayah hukum Polsek Jawilan.

"Saya berpesan kepada rekan - rekan media dan juga masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga kondusifitas Kamtibmas wilayah hukum Polsek Jawilan, kita jaga sama - sama ketertiban Kamtibmas di wilayah kita ini, dan juga jangan ragu untuk melapor kepada kami jika menemukan adanya usaha ilegal di wilayah hukum Polsek Jawilan.

Editor : Mahesa Apriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network