Korban Pembunuhan Oknum Anggota TNI Telah Dimakamkan, Kerabat di Lebak Banten Kenang Kesehariannya

Erdi
Tempat pemakaman korban pembunuhan yang dilakukan oleh oknum anggota TNI AD, di sebuah kontrakan di Pondok Aren, Tangerang Selatan.

LEBAK, iNewsBanten - Nasib tragis dialami oleh N, seorang wanita yang ditemukan tewas di sebuah kontrakan yang berada di Jalan Bonjol, Kelurahan Pondok Karya, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan. Kini terungkap, N dibunuh oleh seorang oknum anggota TNI AD, yang diduga merupakan kekasihnya. Senin, (03/02/2025).

 

N, telah dimakankan pada hari Jum'at, 31 Januari 2025, di kediaman orang tuanya, yang berada di Desa Cilegong Ilir, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Lebak, Banten.

 

Para kerabat serta warga kampung tempat kediaman orang tuanya, terkejut dengan kabar kematian N, yang dikenal baik di masyarakat. Salah satunya, Saenah, kerabat korban yang mengenang kesehariannya.

Editor : Mahesa Apriandi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network