Menurut Aan, mutasi adalah bagian dari dinamika seorang Aparatur Sipil Negara (ASN). Namun, lebih dari sekadar pergeseran jabatan, ia menekankan pentingnya ikatan kerja sama dan kebersamaan yang terbangun selama bertugas.
“Jika selama berinteraksi ada hal yang tidak menyenangkan, saya mohon maaf. Saya percaya keberhasilan yang dicapai adalah hasil dari kolaborasi dan semangat tim,” ungkapnya tulus.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait
