get app
inews
Aa Text
Read Next : PLN Indonesia Power UBP Suralaya Gelar Aksi Bersih-Bersih EcoPark dalam Program TJSL

Kreatif! Desa Panenjoan Kabupaten Serang Kumpulkan Sampah Plastik Dijadikan Ecobrick

Selasa, 10 Januari 2023 | 08:17 WIB
header img
Sekdes Panenjoan bersama masyarakat antusias mendaur ulang sampah plastik ( Foto : istimewa)

SERANG, iNewsBanten - Kreativitas Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Carenang Kabupaten Serang-Banten menjadikan sampah pelastik jadi produk seperti Ecobrick 

Kegiatan tersebut terus di sosialisasi kan ke desa - desa dan sekolah yang ada di Kecamatan Carenang agar bisa mengurangi sampah pelastik, Selasa (10/01/2023)

"Tentunya kita tahu untuk permasalahan sampah disekitar kita, kita ingin sampah plastik ini bisa bermanfaat dijadikan Ecobrick dan yang lainnya".ungkap Alvinna kepada iNewsBanten 

Masih kata Alvinna, Pihaknya terus mensosialisasikan kepada seluruh masyarakat tentang sampah plastik terutama kepada anak usia dini agar mengetahui proses pembuatan Ecobrick 

"Saya ajarkan kepada anak usia dini seperti di sekolah Paud dan Desa yang lain, caranya mudah dan gak ribet, cuma memotong halus dan masukan dalam botol plastik supaya penuh, 1 botol saya hargai Rp2000 karena kenapa? supaya mereka semangat dan menghasilkan uang.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut