SERANG, iNewsBanten - Bagi lulusan perguruan tinggi dari guru info terbaru untuk menjadi PPPK Guru tahun 2022 dibuka mulai 25 Oktober 2022, simak ini jadwal dan syarat terbaru. Untuk bagi para guru yang hendak melamar, harap perhatikan alur dan jadwal pendaftaran PPPK Guru 2022 dengan cermat dan teliti.
Untuk alur dan jadwal pendaftaran PPPK 2022 sendiri para guru bisa menyimak artikel ini hingga selesai. Dilansir dari laman resmi gruppppk.kemdikbud.go.id, berikut alur pendaftaran PPPK Guru 2022.
1. Pendaftaran Akun
Pendaftaran akun PPPK jabatan fungsional guru dan jabatan fungsional lainnya dapat melalui laman https://sscasn.bkn.go.id.
Pembuatan akun SSCASN dilakukan satu kali ketika awal pembukaan. Hal tersebut sebagaimana tertuang Permenpan RB pada pasal 23 ayat (2) dan (3) dalam seleksi PPPK Guru tahun 2022.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait