"Mengakibatkan penyakit tidak menular seperti obesitas, stroke, Kangker paru, kerusakan organ, jantung, diabetes militus, hipertensi, gangguan pencernaan yang menyebabkan kematian, dan penyakit tidak menular dapat dicegah melalui Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS)," ujarnya.
Lebih lanjut, kegiatan GERMAS ada 7 bentuk, yaknu melakukan Aktivitas fisik, mengkonsumsi sayur dan buah, tidak merokok, tidak mengkonsumsi alkohol, memeriksa kesehatan secara rutin, membersihkan lingkungan, menggunakan jamban.
"Cegah PTM dengan CERDIK
C : Cek Kesehatan secara Rutin, E : Enyahkan Asap Rokok, K : Rajin Aktivitas Fisik, D : Diet Seimbang, I : Istirahat cukup, K : Kelola Stres, dan PHBS : Perilaku Hidup Bersih dan Sehat," sambungnya.
Selain itu, indikator PHBS di sekolah seperti cuci tangan pakai sabun, jajan di kantin sekolah yang sehat, membuang sampah pada tempatnya, mengikuti kegiatan olah raga, menimbang berat badan (BB) dan mengukur tinggi badan (TB), tidak merokok di sekolah, memberantas jentik secara rutin, buang air besar dan kecil di jamban.
"Stunting adalah gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat kekurangan gizi kronis dan infeksi berulang yang ditandai dengan panjang atau tinggi badannya berada di bawah standar, 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)
270 hari di dalam Kandungan
730 hari 2 tahun petama setelah lahir, dan cegah stunting dengan bebas anemia," jelas Rully Kusumawardhany.
Editor : Mahesa Apriandi
Artikel Terkait