get app
inews
Aa Text
Read Next : Ternyata ini Manfaat dari Buah Sawo! Kaya Antioksidan dan Bagus untuk Pencernaan Anda

8 Manfaat Buah Mangga untuk Kesehatan, Melindungi dari Kanker hingga Menyehatkan Pencernaan

Minggu, 26 Mei 2024 | 15:01 WIB
header img
Manfaat Buah Mangga (Foto:list)

5. Kaya antioksidan

Dilansir dari Healthline, mengonsumsi makanan yang mengandung antioksidan penting untuk melindungi sel-sel dalam tubuh dari radikal bebas (bisa merusak sel).

Menurut penelitian, kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas bisa membuat tanda-tanda penuaan dini dan menyebabkan berbagai penyakit akut. Mangga mengandung banyak senyawa antioksidan yang terkandung pada daging, kulit, serta bijinya.

6. Meningkatkan kekebalan tubuh

Mangga sebagai sumber gizi yang baik untuk meningkatkan kekebalan tubuh. Kandungan vitamin A pada mangga penting untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh, kebalikannya jika tubuh kekurangan vitamin karena itu risiko terkena infeksi penyakit akan lebih besar.

Mangga mengandung vitamin C yang bisa memproduksi lebih banyak sel darah putih sehingga bisa membantu melawan penyakit, membantu sel-sel bekerja lebih efektif dan meningkatkan sistem pertahanan kulit.

7. Menjaga kesehatan jantung

Mangga mengandung antioksidan mangiferin yang bagus untuk memberikan dukungan kesehatan jantung. Kandungan magnesium dan potasium dalam mangga dapat melancarkan aliran darah, membuat pembulu darah rileks, dan meningkatkan tekanan darah.

8. Menyehatkan pencernaan

Mengonsumsi mangga bisa menjaga kesehatan pencernaan, ini karena enzim amilase yang bisa memecah makanan sehingga badan bisa menyerap makanan itu dengan mudah.

Selain itu, mangga mengandung banyak air dan serat makan yang membuat Anda terhindar dari resiko masalah pencernaan seperti sembelit dan diare.

Nah, itulah manfaat buah mangga untuk kesehatann tubuh. Semoga bermanfaat!

Sumber:

https://batu.inews.id/amp/178840/wajib-tahu-8-manfaat-buah-mangga-untuk-kesehatan-tubuh/3

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut