get app
inews
Aa Text
Read Next : Ratusan Nasi Kotak Dibagikan kepada Pemulung dan Pengguna Jalan di Cilegon

Aktivis Brantas Soroti Penanganan Banjir di Cilegon, DPRD Akui Banyak Faktor dan Siap Evaluasi

Jum'at, 09 Januari 2026 | 14:13 WIB
header img
Wakil Ketua DPRD Kota Cilegon, Sokhidin, foto : ist



“Kami rencanakan akan menggelar hearing. Surat dari Aliansi Masyarakat Peduli Cilegon sudah masuk dan sedang kami pelajari. Nantinya kami akan mengundang pihak eksekutif, pemerintah daerah, serta unsur industri agar persoalan ini dibahas dan diselesaikan bersama,” pungkasnya.

Menurut Sokhidin, banjir di Kota Cilegon merupakan persoalan yang berulang setiap tahun. Namun, banjir kali ini dinilai memiliki skala dan dampak yang jauh lebih besar dibandingkan sebelumnya.

“Banjir di Cilegon ini memang selalu berulang. Tapi kali ini intensitasnya sangat besar, dipengaruhi curah hujan tinggi dan berbagai faktor lain yang saling berkaitan. Ini menjadi peringatan serius bagi semua pihak,” tutupnya.

Editor : Mahesa Apriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut